Panen Melon Varietas Kinanti, Bupati Madiun : Harganya Menggiurkan Rasanya Juga Enak
JATIMPOS.CO/KABUPATEN MADIUN - Bupati Madiun, Ahmad Dawami melakukan panen melon varietas kinanti hasil budidaya Dinas Pertanian dan Perikanan Kabupaten Madiun di Balai Penyuluhan Pertanian Desa Jatisari, Kecamatan Geger, Kabupaten Madiun, Jum'at (27/1/2023).