Diresmikan Khofifah, Pelabuhan Jangkar Percepat Koneksivitas Pulau di Madura dan Indonesia Timur
JATIMPOS.CO//SITUBONDO- Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa meresmikan Pengoperasian Dermaga Movable Bridge (MB) II Pelabuhan Penyebrangan Jangkar, Situbondo, Minggu (19/12).